Di saat udara mulai dingin, sangat cocok disajikan santapan buka puasa yang
berupa hidangan komplet dengan kuah. Bihun berkuah soya dengan tambahan
kerang segar ini rasanya gurih, sedikit pedas. Pas lezatnya jika disantap
selagi hangat.
Bahan:
150 g bihun kering, seduh air mendidih hingga lunak, tiriskan
75 g lettuce, iris kasar
Kuah:
1 sdm minyak sayur
2 siung bawang putih, cincang halus
1/2 cm jahe, memarkan
2 buah cabai merah, belah-belah
3 sdm kecap Jepang
1 sdt cuka masak
750 ml air
1 sdt garam
1/2 sdt merica bubuk
1 sdt gula pasir
500 g kerang segar kecil, bersihkan
Cara membuat:
# Kuah: Tumis bawang putih dan jahe hingga kuning.
# Tambahkan cabai dan bahan lainnnya, didihkan.
# Masukkan kerang, didihkan hingga kerang merekah dan matang. Angkat.
# Taruh bihun dan lettuce dalam mangkuk.
# Tuangi kuah berikut kerangnya.
# Sajikan hangat.
Untuk 4 orang
Hi Trissa – yes, I can’t read my sauce splattered notes so I didn’t post the “tweaked” recpie in case it didn’t work. Will have to try again soon :)Yes I have Ellie – that is my ultimate goal to make one that tastes like Mamak’s. I think this one is not far off but probably needs a bit more sugar and maybe “serai?” I can’t quite tell.Nice to hear Deeba, but then again I’m not surprised. You seem to be always smiling, you’re such a happy soul.