Resep Masakan dan Lifestyle – Home sweet home sebuah pernyataan dalam bahasa Inggris yang dalam garis besar berartikan rumahku istanaku. Setiap orang pasti mendambakan sebuah tempat tinggal yang membuat rasa kangen itu hadir setiap saat. Banyak orang pun memilih untuk membangun rumah sendiri daripada melalui pengembang, berharap rumah yang akan ditinggali sesuai dengan selera. Dalam…
Category: Design Interior
Design Interior
Inilah 9 Tips Mendekorasi Ruangan Kecil
Inilah 9 Tips Mendekorasi Ruangan Kecil. Saat merancang interior rumah, Anda pasti bertanya-tanya bagaimana cara mendekorasi ruangan yang berukuran kecil. Ruangan kecil dan sempit sebenarnya hanya perlu didekorasi dengan benar agar dapat berfungsi dengan baik, serta tentu saja terlihat lebih besar dari ukuran aslinya. Untuk itu, ketahui tips-tips berikut ini seperti dilansir laman The Times…
Punya Dapur Sempit? Agar Tampak Lebih Luas Siasati Dengan 11 Tips Berikut
Punya Dapur Sempit? Agar Tampak Lebih Luas Siasati Dengan 11 Tips Berikut. Tidak sedikit keluarga yang senang berkumpul di dapur untuk melakukan kegiatan bersama seperti memasak. Ukuran dapur yang sempit pun seringkali menjadi kendala karena terasa tidak nyaman untuk berkumpul. Namun dengan beberapa trik, dapur sempit Anda dapat disulap menjadi terasa lebih luas. Lalu bagaimana…
Inilah 8 Tips Tepat Memilih Furnitur
Inilah 8 Tips Tepat Memilih Furnitur. Tampilan furnitur untuk ruangan harus disesuaikan dengan anggaran. Nah, sebaiknya sebelum membeli furnitur, ikuti tips berikut ini: 1. Membuat anggaran khusus. Kemudian baru berbelanja apa yang sebenarnya dibutuhkan. 2. Jika memilih furnitur kayu bergaya modern, dapat dipercantik dengan permainan nat. Desain yang simple berpadu garis nat dapat ditempatkan pada…
Inilah 5 Tips Menyewa Jasa Tukang untuk Renovasi Rumah
Inilah 5 Tips Menyewa Jasa Tukang untuk Renovasi Rumah. Masalah teknis bisa terjadi kapan saja di rumah. Entah itu kran yang bocor, tempat cuci piring yang tersumbat, pompa air macet, memasang instalasi listrik yang baru sampai renovasi rumah. Untuk mengatasinya, tentu saja tidak bisa dilakukan sendiri. Anda perlu bantuan seorang tukang atau ahli mekanik yang…
Seribu Cara Tumpas si Pemakan Kayu (Rayap)
BANYAK yang bilang, rayap bekerja 24 jam, 7 hari seminggu, dan 54 minggu dalam setahun. Tidak pernah berhenti. Yang bisa dilakukan kini adalah menghalau kedatangan mereka. Mau tahu menu “4 sehat 5 sempurna” rayap? Selain rumput dan dedaunan yang sudah mati, hewan koloni itu juga makan kayu. Dengan makanan itu, rayap tumbuh sehat, mencerna selulosa…