Makin banyaknya pengguna telepon seluler, membuat aktivitas mengirim pesan layan singkat atau lebih dikenal dengan SMS (Short Message Service) makin sering pula dilakukan. Apalagi menjelang hari raya seperti Hari Raya Idul Fitri mendatang. Bisa dipastikan, akan banyak yang mengirim SMS ucapan selamat hari raya dengan beragam gaya. Ada banyak cara mengirim SMS ucapan selamat hari…
Category: Religi
Kelebihan Bulan Ramadhan
Rasulullah SAW dalam kitab At Targhib Juz II/217-218, menyatakan bahwa manusia akan diberikan berkah dalam satu bulan Ramadhan ini, antara lain : Bulan yang di dalamnya ada suatu malam yang lebih baik daripada seribu bulan Bulan yang Allah telah menjadikan puasaNya suatu kewajiban dan shalat pada malam harinya suatu tahawwu’ (ibadah sunnah yang sangat dianjurkan)….
Diabetes, Bukan Penghalang Berpuasa
Bolehkah penderita diabetes berpuasa? Diabetes Mellitus (DM) adalah penyakit kronis yang terjadi akibat gangguan hormon insulin dalam tubuh, dimana hormone insulin sangat berguna untuk mengatur kadar gula darah agar tidak terlalu tinggi karena kadar gula yang terlalu tinggi dapat menyebabkan berbagai gangguan, terutama pada pembuluh darah dan syaraf Bagi pengidap DM bila ingin berpuasa harus…
Hukum Pernikahan Islam-Kristen
Saya laki-laki 40 tahun status Duda (1 tahun), menemukan sosok seorang wanita (janda 1 anak) yang saya idamkan selama ini: Sangat sabar dan pemaaf Sangat peduli kepada keluarga (bekerja menafkahi ortu), juga peduli kepada orang lain. Sangat taat kepada agamanya (kristen protestan) dan selalu melakukan hal-hal baik dan selalu berusaha manfaat kepada lingkungannya tempat tinggal…
Puasa, Cara Jitu Terapi Kesehatan
Saat menjalankan puasa, sangat dimungkinkan bila tubuh menjadi lemah dan lesu. Terutama dalam minggu-minggu pertama di bulan puasa ini, karena tubuh memerlukan waktu beradaptasi untuk tidak makan dan minum selama hampir 14 jam. Walaupun sedang beristirahat, tubuh tetap memerlukan energi. Untuk itu, sangat penting untuk tetap menjaga kebugaran tubuh ketika sedang berpuasa agar aktivitas sehari-hari…
Sejarah Bedug
Di Indonesia, sebuah bedug biasa dibunyikan untuk pemberitahuan mengani waktu shalat atau sembahyang. Bedug sendiri sebenarnya berasal dari India dan Cina. Dari legenda Cheng Ho dari Cina, ketika Cheng Ho hendak pergi, kemudian seorang raja dari semarang mengatakan bahwa dirinya ingin mendengarkan suara bedug dari masjid. Sejak itulah, bedug kemudian menjadi bagian dari masjid, seperti…