Bukan cuma mimpi jika anda memiliki dana cekak namun ingin berlibur ke Bali. Ada cara traveling hemat yang bisa anda lakukan untuk mengunjungi Pulau Dewata ini. Asal anda rela sedikit bercapek ria, liburan ke Bali bukan angan semata. Semua orang tahu kalau Bali merupakan tujuan wisata nomor satu bagi wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Anggapan…