Penulis worm Conficker varian terbaru telah meng-update worm ciptaannya, untuk melawan vendor keamanan yang bekerja keras untuk menghentikan penyebaran dan ancaman dari program worm tersebut. Setelah Conficker.B, kini telah hadir Conficker.C yang mampu mematikan layanan keamanan, memblokir komputer dari koneksi website, dan men-download Trojan. Menurut Ben Greenbaum, manager senior untuk Symantec Security Response, Jumat (13/03),…