Gold Coast bukanlah kota biasa, melainkan sebuah wilayah perkotaan sepanjang 70 km, membentang dari Beenleigh di utara ke selatan hingga Coolangatta (berbatasan dengan Negara Bagian New South Wales), sekitar satu jam bermobil ke arah selatan dari Brisbane (ibu kota Negara Bagian Queensland). Kawasan pantai Samudera Pasifik berpasir putih bersih itu diperkaya dengan beberapa resor wisata…