JANGAN lengah kalau tidak mau account Yahoo Anda “digendam” orang lain. Teknik perampasan account yang sedang marak saat ini adalah melalui phising yang disebar lewat Yahoo Messenger. Phising pada dasarnya pesan biasa namun pada intinya rayuan kepada korban untuk meng-klik alamat situs tertentu. Paling sering adalah pesan bahwa teman Anda baru mengunggah foto-fotonya. Beberapa alamat…