Berita gembira tentang aktivitas ciuman (kiss) datang dari sejumlah dokter gigi di Amerika. Menurut para dokter ciuman bisa mengurangi berat badan. Menurut mereka aktivitas berciuman merangsang kelenjar-kelenjar untuk memproduksi air liur lebih banyak. Hal ini baik untuk membersihkan butir-butir makanan yang menempel digigi. Kalau sering dilakukan bukannya tak mungkin ciuman jadi cara ampuh untuk mencegah…
Tag: Sering
Sering Cukur Bulu Ketiak, Bahaya!
Sebagian perempuan mungkin merasa terganggu apabila mempunyai bulu ketiak yang berlebih, sehingga banyak yang mencukur habis bulu ketiaknya. Padahal mencukur bulu ketiak ternyata bisa menimbulkan efek yang berbahaya untuk kesehatan dibandingkan dengan manfaatnya. Ternyata ada manfaat dari bulu ketiak, yaitu dapat melindungi kulit dari kotoran dan bakteri. Bulu ketiak juga berfungsi untuk melindungi ketiak dari…
Mengapa Wanita Sering Kena Migren?
Migren bukanlah sakit kepala biasa. Sakit kepala yang satu ini ditandai nyeri, berdenyut-denyut, terutama di satu sisi kepala. Terkadang disertai rasa mual sampai muntah, serta sensitif terhadap cahaya dan suara. Menurut Carolyn Bernstein, penulis buku The Migraine Brain (2008), migren terjadi karena sel pada otak mengalami pembengkakan dan mengirimkan sinyal pada saat yang salah. Saraf-saraf…