Minyak sayur adalah sumber alami vitamin K yang berfungsi sebagai pelindung tulang. Namun menurut penelitian terbaru, walaupun anda makan banyak makanan yang dibuat dengan menggunakan minyak sayur, anda akan tetap saja kekurangan vitamin K. Ilmuwan di Tufts University memberikan vitamin K berhidrogen-yang dapat ditemukan pada makanan yang dipanggang dan fastfood-kepada sekelompok orang yang kekurangan vitamin…