Tampil harum bukan hanya berlaku untuk kaum hawa saja. Lelaki pun dapat tampil wangi sepanjang hari. Bagi anda yang sering menggunakan parfum atau cologen pasti tidak akan merasa ada kurang saat ingin keluar dari rumah. Jika sehari-hari anda menjalani aktivitas untuk menjaga performa anda dimata rekan kerja ataupun klien yang harus anda temui tanpa harus…